Skuad sepak bola Yonif 712/WT “Baskara Yudha FC” meraih juara 2 atau keluar sebagai runner up pada kejuaraan lomba sepak bola Maesa Woloan Cup 2024 yang diselenggarakan di wilayah Tomohon Barat, Minggu (14/7/2024)
Kejuaraan tersebut diikuti oleh 27 club se-wilayah Sulawesi Utara, dalam laga final Baskara Yudha FC dipertemukan dengan skuad Woloan FC dengan skor akhir 1-0 yang dimenangkan oleh kesebelasan Woloan FC.
No comments:
Post a Comment