Korem 132/Tadulako Gelar Karya Bakti dalam Rangka Menyambut HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia - JAYASAKTI NEWS

JAYASAKTI NEWS

JAYASAKTI NEWS | Berimbang, Terpecaya, Aktual |

Breaking

Home Top Ad

Responsive Ads Here

Post Top Ad

Responsive Ads Here

Thursday, August 15, 2024

Korem 132/Tadulako Gelar Karya Bakti dalam Rangka Menyambut HUT ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia



Palu, Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia, Korem 132/Tdl mengadakan kegiatan karya bakti sekitar Perumahan Juanda Jln.Moh Hatta Lolu Utara,kec Palu timur,Kota Palu  Kamis(15/08/2024)


Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian dan tanggung jawab sosial TNI kepada masyarakat serta upaya untuk mempererat hubungan antara TNI dan rakyat.


Karya bakti yang digelar meliputi berbagai aktivitas sosial seperti pembersihan lingkungan, perbaikan fasilitas umum, dan kegiatan bakti sosial lainnya.

No comments:

Post Bottom Ad

Responsive Ads Here

Pages